Honda CB125R 2021 Lebih Bertenaga Tetapi Tetap Mini Roadster Kompromi

0
Honda CB125R 2021
Honda CB125R Pearl Smoky Gray, salah satu koleksi warna baru CB125R. Foto: Honda

NaikMotor – Honda memberikan peningkatan terhadap output mesin dan komponen CB125R dan akan membawanya ke publik secara resmi pada 22 April 2021. 

Pabrikan Jepang satu ini memberikan peningkatan terhadap output mesin dan suspensi milik CB125R yang dilengkapi juga dengan mesin 4-tak berpendingin air, DOHC, silinder tunggal dan berkapasitas 124 cc. Versi anyar dari Honda CB125R ini akan diluncurkan secara resmi pada Kamis, 22 April 2021.

Untuk meningkatkan performa akselesari dan output yang maksimal, Honda mengadopsi mesin DOHC yang memiliki efisiensi intake dan exhaust sangat baik, serta memungkinkan putaran mesin lebih tinggi. Karakteristik mesinnya dirancang untuk mendukung perjalanan di berbagai situasi.

Honda CB125R 2021
Honda CB125R Matte Gun Powder Black Metallic

Selain itu, Honda juga memilih untuk menggunakan garpu depan USD SFF-BO yang memiliki struktur yang dipakai oleh CB1000R dan CB650R. Kemudian, dengan menggabungkan suspensi belakang yang memberikan gaya redaman stabil dan swing arm pelat baja berkekuatan tinggi, Honda ingin Motoris merasakan pengendaraan yang nyaman dan pengendalian yang ringan.

Dipasarkan dengan harga Rp 62,8 jutaan, dipastikan ada dua pilihan warna terbaru yang melengkapi varian Candy Chromosphere Red, yaitu Pearl Smoky Grey dan Matte Gun Powder Black Metallic.

Honda CB125R 2021
Honda CB125R Candy Chromosphere Red

Berikut ini spesifikasi utama dari Honda CB125R terbaru: (Litha/Prob/NM) 

Common name CB125R
Car name / model Honda 8BJ-JC91
Overall length x width x height (mm) 2,040 x 820 x 1,055
Wheelbase (mm) 1,345
Minimum ground clearance (mm) 140
Seat height (mm) ★ 815
Vehicle weight (kg) 130
Riding capacity (person) 2
Minimum turning radius (m) 2.3
Engine model / engine type JC91E / water-cooled 4-stroke DOHC 4-valve single cylinder
Total displacement (cm3) 124
Inner diameter x stroke (mm) 57.3 x 48.4
Compression ratio 11.3
Maximum output (kW [PS] / rpm) 11 [15] / 10,000
Maximum torque (N ・ m [kgf ・ m] / rpm) 12 [1.2] / 8,000
Fuel consumption rate * 2 (km / L) Ministry of Land, Infrastructure, Transport and Tourism notification value
Fixed fuel consumption value * 3 (km / h)
54.0 (60) <When 2 people are on board>
WMTC mode value ★
(class) * 4
46.8 (Class 1) <When one person is on board>
Fuel supply device type Electronic <Electronic control fuel injection device (PGM-FI)>
Starting method Self-style
Ignition system type Full transistor battery ignition
Lubrication method Pumped splash combination type
Fuel tank capacity (L) Ten
Clutch type Wet multi-plate coil spring type
Transmission type Always meshing 6-stage return
Gear ratio 1st speed 3.083
2nd speed 1.941
3rd speed 1.500
4th speed 1.227
5th speed 1.041
6 speed 0.923
Reduction ratio (1st / 2nd) 3.260 / 3.200
Caster angle (degrees) / trail amount (mm) 24 ° 12´ / 90
Tire Before 110 / 70R17M / C 54H
rear 150 / 60R17M / C 66H
Brake type Before Hydraulic disc (ABS)
rear Hydraulic disc (ABS)
Suspension method Before Telescopic type (inverted suspension)
rear Swing arm type
Frame format Diamond.

LEAVE A REPLY