“Indonesia selalu punya energi berbeda. Saya belajar banyak dari pengalaman sebelumnya di Mandalika, dan tahun ini saya datang dengan persiapan lebih baik,” ujar Alex.
Melalui acara ini, Aspira tidak hanya mendekatkan diri dengan penggemar, tetapi juga menegaskan komitmennya untuk terus mendukung industri otomotif dan menghadirkan produk berkualitas. (Rls/NM)