Hikaru mengklaim, penggunaan setang naked bar ini berefek ke riding position dan rasa berkendara yang berbeda dibanding Vario 125 tipe CBS maupun CBS-ISS.
“Dengan menggunakan handle bar yang naked tersebut, rasanya dia akan menyerupai motorsport,” lengkapnya. (Yuka/NM)



