Pertamina Enduro dan VR46 Riders Academy Kembali Bina Pembalap Muda Indonesia di Mandalika

0

 

Berikut daftar pembalap yang mengikuti program Pertamina Enduro VR46 Riders Academy di Mandalika: Felix Putra Mulya, M. Haikal Ramadhan, Arai Agaska, Fadhil Musyavi, Abid Azhar Musyarafa, M. Jallu Vesgio, Kenzie Akbar, M. Arkana Ardin Kurniawan, Agam Pratama, dan Ziven Rosul.

Program ini menjadi kelanjutan kolaborasi strategis antara Pertamina Enduro dan VR46 Racing Team dalam memperkuat ekosistem pembinaan pembalap dan mekanik muda Indonesia.

Dengan pendekatan yang mengacu pada standar kompetisi MotoGP™, diharapkan lahir talenta-talenta nasional yang mampu bersaing di panggung balap internasional. (Yuka/NM)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

16 − 2 =