Sentuhan Gaya Amerika Pada Honda CBR250RR

1
Honda CBR250RR
Honda CBR250RR
Gaya American West Coas pada Honda CBR250RR terlihat lebih gahar. Foto: Arif

NaikMotor – Kehadiran Honda CBR250RR masih menjadi perbincangan motoris di Tanah Air yang terpilih sebagai tempat debut dunia. Nah, jika Anda ingin tampil beda CBR250RR juga bisa dimodifikasi.

Salah satunya terlijat saat peluncuran sportbike 250cc ini di Ciputra Artprenuer (25/7/2016). Sebuah motor bergaya eksentrik yang mampu mencuri perhatian pengunjung.

Oleh sang peraciknya, yaitu rumah modifikasi Baru Motor Sport (BMS) yang digandeng oleh PT Astra Honda Motor (AHM) dipenuhi dengan corak kelir ekspresif. Mengusung konsep American West Coas Style yang menjadi salah satu ikon custom di dunia.

Honda_CBR_250RR_BMS_6

Warna biru dipadu putih terasa pas dengan penampilan wajah yang menantang. Dimulai dari depan dengan ujung-ujung lampu dirancang lebih menyudut. Motor juga teraasa lebih gahar dengan kelir coklat pada frame plus penggunaan ban dengan ukuran besar.

Waena jok dan suspensi dibuat sama dengan kelir pada frame. Velg juga mendapat sentuhan baru model multi spoke. Guna mendaptkan aura sporti knalpot model fua lubang menjadi pilihan. (Wl/nm)

Spesifikasi Modifikasi:
Front UPSD CBR600
Front wheel custom CNC 3.5×17 by Custom Concept Industry
Rear wheel custom CNC 6.25×17 by Custin Concept Indusktt
Swingarm tubular custom by BMS
RR Monoshock Shacts
Front Tire MEttzeler 120/70-17
Rear tire Mettzeler 190/50-17
Front Disk custom bu BMS
Front Caliper Tokico
Rear Caliper Brembo
Single seater by AHM
Exhaust LASER fullsystem set
Underbone Footstep Katsumoto japan
Racing chain gold 520-124 rk
Leather seat original by BMS
Handgrip leather original by BMS
Spion Rizoma
Double Muffler Laser
Tabung minyak rem Rizoma
Braket tabung Rizoma
Engine guard custom by BMS
Airbrush Painting by Tomi Airbrush
Built & Assembly by Baru Motor Sport

1 COMMENT

LEAVE A REPLY