GIIAS 2023: Hadirkan 49 Merek Kendaraan, Terbesar Dalam Sejarah Pameran Gaikindo

0

GIIAS 2023: Hadirkan 49 Merek Kendaraan, Jadi yang Terbesar

Selain itu, GIIAS 2023 menjadi pameran yang benar-benar dialokasikan untuk membawa langkah besar dalam sektor otomotif nasional. Hal ini terlihat dari jumlah peserta yaitu sebanyak 49 merek kendaraan bermotor. 

Termasuk di dalamnya kendaraan, penumpang, komersial, bahkan jenisnya dari bermesin konvensional hingga berbasis baterai. GIIAS kali ini memang lebih berfokus pada kendaraan-kendaraan listrik, sesuai dengan tema Future Now.

GIIAS 2023: Hadirkan 49 Merek Kendaraan, Jadi yang Terbesar

Kemudian, untuk merek sepeda motor yang hadir sebanyak 15. Diantaranya, Alva, Aprilia, Astra Honda Motor, Benelli, Exotic, Harley-Davidson, Ion Mobility, Keeway, Motoguzzi, Pacific, Piaggio, Polytron, Royal Enfield, Segway, dan Vespa. Kebanyakan dari merek sepeda motor tersebut juga lebih berfokus pada pengembangan kendaraan listrik.  

Jumlah peserta sebanyak 49 merek ini menjadi yang terbanyak dalam sejarah pameran Gaikindo. Sesuai dengan tujuannya yaitu untuk menjadi tulang punggung perekonomian Indonesia. (Awang/Contrib/NM)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here