AOP banner

Grip Terlalu Rigid, Marquez Kewalahan dengan Gaya Balap

Catalunya (naikmotor) - Marc Marquez adalah tipe pembalap yang membawa gaya balap sensasional ke ajang balap MotoGP sejak tahun 2013. Bukan hanya karena Ia...

Tak Ada Cara Lain, Rossi Harus Kompetitif di Kualifikasi

Catalunya (naikmotor) - Salah satu cara yang ditempuh Valentino Rossi ketika menjalani sesi latihan bebas hingga sesi kualifikasi, adalah memaksimalkan performa simulasi long run....

Dominique Aegerter Tes Motor Prototipe Kawasaki di MotoGP

Catalunya (naikmotor) - Sejak awal tahun 2015, Kawasaki memang tak pernah jauh dari ajang balap MotoGP. Meski di tahun sebelumnya mereka hanya turun sebagai...

Suzuki Tetap Kirim Dedi, Andreas dan Adhi ke Seri SAC 2015

Jakarta (naikmotor) – PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) 2W tetap berkomitmen mengirimkan tiga pembalapnya, Dedi Kurniawan, Adhi Candra dan Andreas Gunawan meski sempat bermasalah...

Agresivitas Marquez yang Berujung Finish di Gravel

Catalunya (naikmotor) - Marc Marquez adalah pembalap dengan usia belia dan cukup banyak hal yang tentunya ingin Ia coba. Termasuk karakternya yang tak kenal...

Lorenzo Raih Kemenangan Keempat Beruntun di MotoGP Catalunya

Catalunya (naikmotor) - MotoGP Catalunya yang berlangsung hari ini Minggu (14/6) tidak menyajikan banyak ketegangan. Bukan karena tidak adanya perlawanan dari pembalap lain, namun...

Zarco Manfaatkan Lap Terakhir Raih Kemenangan di Moto2 Catalunya

Catalunya (naikmotor) - Tidak berbeda dengan perjualan Danny Kent di kelas Moto3  untuk meraih kemenangan, di kelas Moto2 Johann Zarco pun melakukan hal yang...

Danny Kent Buktikan Skill Terbaik di Sesi Race Moto3 Catalunya

Catalunya (naikmotor) - Danny Kent kembali memberikan penampilan terbaiknya di sesi balapan Moto3 yang berlangsung hari ini Minggu (14/6) di Sirkuit Catalunya, Spanyol. Pembalap...

Menunggu Kejutan Suzuki di MotoGP Catalunya

Catalunya (naikmotor) - Pengorbanan pihak Suzuki untuk melakukan riset dan pengembangan paket komponen mesin dari pembalapnya, akhirnya terjawab sudah. Di sesi kualifikasi MotoGP Catalunya,...

Espargaro Tercepat di Latihan Hari Pertama MotoGP Catalunya

Catalunya (naikmotor) - Upgrade komponen mesin yang diberikan Suzuki untuk MotoGP Catalunya, rupanya mulai berbuah hasil bagus. Kedua pembalapnya malah mampu tampil kompetitif dengan...