Gaikindo International Automotive Conference Bahas Pemanfaatan Energi Terbarukan

0

GIAC Ke-17 Bahas Pemanfaatan Energi Ramah Lingkungan

Rizwan juga menambahkan bahwa pemerintah Indonesia telah berkomitmen untuk mengurangi emisi karbon . Seperti yang disampaikan oleh Presiden RI Joko Widodo pada COP21 di Paris dan COP26 di Glasgow.

Selain itu, GIAC ke-17 ini juga dihadiri oleh Deputi Bidang Koordinasi Infrastruktur dan Transportasi Kementerian Koordinasi Bidang Kemaritiman dan Investasi dan Komisaris Utama PT Pertamina.

“Industri otomotif sangat tahu apa yang diinginkan masyarakat. Kami sangat bangga terhadap industri otomotif atas capaian ekspor yang mencapai hampir 500.000 dan hanya mengimpor sebanyak 80.000 dari yang kendaraan yang diproduksi sejumlah 1,2 juta,” ucap Basuki.

Kemudian, pada GIIAS kali ini kendaraan ramah lingkungan didominasi oleh kendaraan listrik . Jika pada tahun-tahun sebelumnya hanya ada beberapa tipe kendaraan listrik di Indonesia, namun kali ini punya banyak tipe. (Awang/Contrib/NM)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here