Veda Membalas di Race 2 ATC Malaysia dengan Indonesia Raya

0
Asia Talent Cup 2023 Sepang
Reykat Fadilah

Reykat Fadilah yang sejak awal balapan berjuang di rombongan pertama dengan menempati posisi keenam harus mengakhiri balapan pada lap kelima karena terkendala teknis sepeda motor. Satu lagi yakni Chessy Meilandri memperbaiki hasil sebelumnya dengan bisa finis di posisi ke- 12.

Kemenangan Veda membuatnya memimpin klasemen dengan 45 poin sama dengan Riichi namun karena hasil race dua dihitung lebih tinggi nilainya. Sedangkan Reykat dan Cheesy menempati posisi ke-11 dan ke-13 dengan raihan poin 11 dan 5.

Asia Talent Cup 2023 Sepang

“Raihan ini merupakan salah satu kado dari para generasi muda untuk bangsa Indonesia yang sedang merayakan kemerdekaan ke-78. Hasil seri perdana ini menjadi bekal yang baik untuk para pembalap dalam menjalani musim 2023. Kami mohon dukungannya dari para pecinta balap Tanah Air untuk terus dukung pembalap muda sehingga dapat terus memberikan prestasi tertinggi di ajang balap dunia,” ujar General Manager Marketing Planning and Analysis AHM Andy Wijaya. (rls/Nm)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here